Orasi Ilmiah Guru Besar IPB | Sabtu, 16 Juli 2022

 

Sidang Terbuka Institut Pertanian Bogor dengan acara khusus Orasi Ilmiah Guru Besar pada hari Sabtu, 16 Juli 2022 menghadirkan tiga guru besar dengan masing-masing judul orasi yang akan disampaikan sebagai berikut:

Prof. Dr. drh. Fadjar Satrija, M.Sc.
GURU BESAR TETAP FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
“Pengendalian Cacing Zoonotik di Indonesia Melalui Pendekatan One Health

Prof. Dr. Mala Nurilmala, S.Pi., M.Si.
GURU BESAR TETAP FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
“Kolagen dan Gelatin Ikan sebagai Alternatif Bahan Halal untuk Industri Pangan, Kosmetik, dan Farmasi”

Prof. Dr. Ir. Rachmat Pambudy, M.S.
GURU BESAR TETAP FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN
“Transformasi dari Petani menjadi Wiratani (Agripreneur): Strategi Kebangkitan Ekonomi Inklusif Indonesia’’

Dengan demikian, kami persilakan kepada Bapak/Ibu yang berminat atau berkenan menghadiri Orasi Ilmiah Guru Besar tersebut untuk dapat melakukan pengisian Form Pendaftaran Peserta terlebih dahulu dengan data yang sebenar-benarnya.

Salam hormat.

Tanggal Pelaksanaan

16 July 2022

Pelaksanaan

Hybrid (Luring dan Daring)

500

Jumlah Peserta Daring

Periode Pendaftaran

30 June 2022 - 15 July 2022

Orator

Orator Orasi Ilmiah

Prof. Dr. drh. Fadjar Satrija, M.Sc.

Departemen : Ilmu Penyakit dan Kesehatan Masyarakat Veteriner
Fakultas : Kedokteran Hewan
Judul Orasi : "Pengendalian Cacing Zoonotik di Indonesia Melalui Pendekatan One Health"

Prof. Dr. Mala Nurilmala, S.Pi., M.Si.

Departemen : Teknologi Hasil Perairan
Fakultas : Perikanan dan Ilmu Kelautan
Judul Orasi : "Kolagen dan Gelatin Ikan sebagai Alternatif Bahan Halal untuk Industri Pangan, Kosmetik, dan Farmasi"

Prof. Dr. Ir. Rachmat Pambudy, M.S.

Departemen : Agribisnis
Fakultas : Ekonomi dan Manajemen
Judul Orasi : "Transformasi dari Petani menjadi Wiratani (Agripreneur): Strategi Kebangkitan Ekonomi Inklusif Indonesia"
Form

Daftar Orasi Ilmiah